Lirik Lagu : Sepercik Air
Sepercik air berwarna bening
Nyanyian dewa dalam dentingan harpa
Dan kau lahir secerah kemilau
Seakan ingin membunuh sang malam
( Seakan ingin membunuh malam )
Dan terwujudlah
Dalam khayalan langit nan kemilau
( langit nan kemilau )
Teramat indah
Selayak langitpun merona
Dalam kemesraan
Sepercik air berwarna bening
Gemercik nyiur mengurai rerumputan
Malam indah tiada kan datang
Mengucapkan salam dunia